Tag Archives: destinasi wisata rafting bandung

Pangalengan, destinasi wisata yang terletak di Kabupaten Bandung Selatan ini dikenal dengan keindahan alamnya yang memikat dan memiliki banyak sekali desinasi wisata yang bisa kalian kunjungi. Salah satu destinasi wisata Pangalengan yang paling digemari adalah rafting atau arung jeram di Situ Cileunca. Rafting Pangalengan menawarkan pengalaman petualangan yang memacu adrenalin ditengah alam yang asri dan […]